Strategi Public Relations dalam Praktik Perusahan Ternama Penulis: Eka Yudia Nurmala, dkk.

Penulis:
Eka Yudia Nurmala, Raisa Kayla Amini, Bela Triyani, Diaz Sya’bania, Nadila Salsabila, Muhammad Fajar, Muhammad Ijlal Alamin, Miguel Lauren Sius, Reihan Maulidan, Zakki Algifari.

Buku ini mengupas tuntas strategi Public Relations dari berbagai brand ternama seperti Pocari Sweat, Shopee, dan Coca-Cola, dan lain-lain. Melalui pendekatan studi kasus, pembaca diajak untuk menelusuri berbagai aspek penting dalam praktik PR mulai dari komunikasi pesan, brand ambassador, manajemen krisis, hingga aktivitas CSR. Buku ini cocok bagi mahasiswa komunikasi, praktisi Public Relations, serta siapa saja yang ingin memahami praktik nyata di balik keberhasilan kampanye public relations global.

Kategori:

Deskripsi

Penulis:
Eka Yudia Nurmala, Raisa Kayla Amini, Bela Triyani, Diaz Sya’bania, Nadila Salsabila, Muhammad Fajar, Muhammad Ijlal Alamin, Miguel Lauren Sius, Reihan Maulidan, Zakki Algifari.

Buku ini mengupas tuntas strategi Public Relations dari berbagai brand ternama seperti Pocari Sweat, Shopee, dan Coca-Cola, dan lain-lain. Melalui pendekatan studi kasus, pembaca diajak untuk menelusuri berbagai aspek penting dalam praktik PR mulai dari komunikasi pesan, brand ambassador, manajemen krisis, hingga aktivitas CSR. Buku ini cocok bagi mahasiswa komunikasi, praktisi Public Relations, serta siapa saja yang ingin memahami praktik nyata di balik keberhasilan kampanye public relations global.

Ulasan

Belum ada ulasan.

Jadilah yang pertama memberikan ulasan “Strategi Public Relations dalam Praktik Perusahan Ternama Penulis: Eka Yudia Nurmala, dkk.”

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Shopping cart

close